Waktu tidur yang baik untuk penderita hipertensi perlu Anda ketahui. Secara tidak langsung waktu tidur memberikan dampak yang besar bagi tubuh. Lalu kapan dan berapa lama waktu tidur yang tepat untuk penderita hipertensi? Simak penjelasannya.
Baca Juga: Tips dan Cara Menurunkan Darah Tinggi Dari Kisah Ibu Catharina
Ini Waktu Tidur yang Baik Untuk Penderita Hipertensi Agar Terhindar Dari Stroke
Pada umumnya kualitas tidur menjadi faktor penting untuk kesehatan. Terlalu banyak tidur maupun kurang tidur sama-sama memiliki risiko untuk tubuh. Pada penderita hipertensi sebaiknya melakukan hal ini untuk tetap mengontrol tekanan darah sehingga tidak kambuh.
Tidur Malam Selama 7-8 Jam
Kurang tidur maupun kelebihan tidur memiliki potensi meningkatkan risiko terkena stroke dua kali lipat. Menurut penelitian dari Mount Sinai Hospital, New York, orang dewasa dengan hipertensi tidur lebih dari 8 jam meningkatkan risiko terkena stroke. Sementara untuk yang kurang tidur yakni kurang dari 5 jam memiliki risiko berkurang sedikit.
Untuk menghindari stroke, sebaiknya penderita hipertensi tidur pada waktu malam sebanyak 7-8 jam setiap hari. Selain itu merubah gaya hidup dengan menjaga berat badan normal, makan sedikit garam, perbanyak makan buah dan sayur serta banyak berolahraga.
Waktu Tidur Siang
Menurut penelitian di Yunani di AsklepieionVoula General Hospital, saat penderita hipertensi mendapatkan tidur siang maka rata-rata tekanan darah sistolik lima persen lebih rendah. Pasien hipertensi saat mendapatkan tidur siang teratur berpengaruh terhadap tekanan darah selama 24 jam berikutnya.
Tak membutuhkan waktu lama untuk menyegarkan tubuh, cukup dengan 15 hingga 20 menit cukup memberikan efek yang baik pada tubuh. Terlebih tidur siang dengan durasi rata-rata 49 menit dengan kebiasaan gaya hidup yang sehat maka memberikan dampak baik pada penurunan tekanan darah.
Rata-rata tekanan darah sistolik 24 jam adalah 5,3 mm Hg lebih rendah saat tidur siang, dibandingkan mereka yang tidak tidur siang dengan 127,6 mm Hg vs 132,9 mm Hg. Pada orang yang tidur siang catatannya lebih menguntungkan 128,7/76,2 vs 134,5/79,5 mm Hg. Jumlah dan waktu tidur yang baik untuk penderita hipertensi ini membantu Anda dalam mengontrol tekanan darah.
Pakai Dr Laser Untuk Mendapatkan Tidur yang Berkualitas
Walaupun sudah mengetahui waktu tidur yang baik untuk penderita hipertensi belum tentu saat bangun merasa segar dan bertenaga. Salah satu gejala penderita hipertensi adalah tidak mendapatkan tidur yang berkualitas.
Dengan pemakaian Dr Laser 2 kali sehari pada pagi dan sebelum tidur, Anda sudah bisa mendapatkan tidur yang berkualitas, kok bisa? Kerena Dr Laser merangsang hormon melantolin untuk diproduksi lebih banyak.
Semakin berumur seseorang dapat menurunkan produksi melatonin, ini yang menyebabkan seseorang mengalami insomnia atau gangguan tidur. Pancaran sinar low level laser yang ada di Dr Laser dapat membantu melancarkan aliran darah dan menurunkan kolesterol.
Untuk informasi lengkapnya bisa menguhubungi Whatsapp kami di 0821-2212-6324 atau klik banner dibawah ini.
Baca juga: 5 Cara Cepat Menurunkan Hipertensi Ala Gogomall